Danrem 031/Wira Bima Ziarah dan Tabur Bunga dalam Rangka HUT Ke- 66 Korem 031 / Wira Bima

Rabu, 16 April 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Fakta Berita Online —— Pekanbaru,- Danrem 031/Wira Bima Brigjen TNI Sugiyono upacara ziarah dalam rangka HUT ke- 66 Korem/Wira Bima tahun 2025. Pelaksanaan upacara ziarah tersebut berlangsung di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kusuma Darma Jl. Jend. Sudirman, Kota Pekanbaru, Rabu 16/04/2025.

Acara dimulai dari penghormatan kepada Arwah para Pahlawan, penghormatan kepada arwah para pahlawan, peletakan karangan bunga di Tugu Juang, mengheningkan cipta, dan penaburan bunga di makam di ikuti peserta ziarah.

Danrem 031/WB Brigjen TNI Sugiyono menyampaikan kegiatan ini sebagai rangkaian dari kegiatan hari ulang tahun Korem 031/Wira Bima, yang mana kami sebagai generasi penerusnya harus selalu mengingat jasa dan perjuangan para pahlawan.

“Kami sebagai Garda terdepan Negara Kesatuan Republik Indonesia akan selalu melestarikan tradisi-tradisi perjuangan para Pahlawan dan mengedukasi untuk selalu ingat atas jasa para pahlawan kita,” singkat Danrem.

Ziarah dan tabur bunga ke pusara makam pahlawan ini bertujuan untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah gugur di medan tugas demi membela, mempertahankan Bangsa dan Negara Kesatuan Republik Indonesia.

“Ziarah juga mengingatkan kita khususnya kepada penerus bangsa agar tidak melupakan sejarah dan menghormati jasa para pahlawan terdahulu,” ucap Danrem.

Semangat pengabdian dan pengorbanan para pahlawan dijadikan sebagai panutan dalam meneruskan perjuangan para pendahulu Bangsa, tambahnya.

(FM SINAGA)

Penulis : FM Sinaga

Editor : Bang romzi Aris

Berita Terkait

Ketua Presidium FPII: Larangan Liputan Sidang Adalah Kudeta Terhadap Demokrasi
Pengangkatan Dir PDAM di Soal Abdul Rauf Bungkam Kritik Dengan Aksi Nyata
Petinju cilik asal Timika siap bertanding pada ifen tinju amatir kabupaten SBB.
PAUD Sindabang Yamtimur Rampung adalah Bukti Keseriusan Pimpinan Terhadap Ohoi
FpII Desak Kajari Lampung Barat Segera Tetap Kan Tersangka Kasus Korupsi Dana Spp exs pnpm kec sukau
Fpii Desak Kajar Llampung Barat Segera Tetap Kan Tersangka Kasus Korupsi Dana Spp exs pnpm kec sukau
Polsek sumber jaya sigap tangkap pelaku pengeroyokan dan penganiaan di air hitam Lampung barat
Danrem 031/Wira Bima Terima Audiensi FKUB Provinsi Riau

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 17:36

Ketua Presidium FPII: Larangan Liputan Sidang Adalah Kudeta Terhadap Demokrasi

Kamis, 17 April 2025 - 19:39

Pengangkatan Dir PDAM di Soal Abdul Rauf Bungkam Kritik Dengan Aksi Nyata

Kamis, 17 April 2025 - 18:27

Petinju cilik asal Timika siap bertanding pada ifen tinju amatir kabupaten SBB.

Kamis, 17 April 2025 - 10:43

PAUD Sindabang Yamtimur Rampung adalah Bukti Keseriusan Pimpinan Terhadap Ohoi

Kamis, 17 April 2025 - 01:41

FpII Desak Kajari Lampung Barat Segera Tetap Kan Tersangka Kasus Korupsi Dana Spp exs pnpm kec sukau

Kamis, 17 April 2025 - 01:19

Fpii Desak Kajar Llampung Barat Segera Tetap Kan Tersangka Kasus Korupsi Dana Spp exs pnpm kec sukau

Kamis, 17 April 2025 - 01:06

Polsek sumber jaya sigap tangkap pelaku pengeroyokan dan penganiaan di air hitam Lampung barat

Rabu, 16 April 2025 - 22:49

Danrem 031/Wira Bima Ziarah dan Tabur Bunga dalam Rangka HUT Ke- 66 Korem 031 / Wira Bima

Berita Terbaru