Wujudkan Semboyan Garda Kokoh Samudera Bagi Prajurit, Pesan Panglima TNI Disampaikan Komandan Lanal Saumlaki

Kamis, 17 April 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

www.faktaberita.online | Saumlaki_ Komandan Lanal Saumlaki, Letkol Laut (P) I Made Ardyan Budi H, S.E., M.Tr.Hanla., CRMP. menyampaikan pesan dari Panglima TNI, Jenderal TNI Agus Subiyanto, S.E., M.Si. pada Upacara Bendera di Lapangan Apel Mako Lanal Saumlaki. Kamis (17/4/25).

Upacara Bendera yang rutin dilaksanakan setiap bulannya, dilaksanakan dalam rangka menjaga dan memupuk rasa nasionalisme dan jiwa patriot serta kedisiplinan Prajurit Lanal Saumlaki yang memiliki semboyan Garda Kokoh Samudera.

Adapun pesan Panglima TNI bagi seluruh prajurit yang dibacakan oleh Komandan Lanal Saumlaki adalah hindari melakukan pelanggaran hukum karena dapat menggoyah pondasi kekuatan TNI, semangat menanamkan disiplin dengan menjadi prajurit yang PRIMA dengan memegang teguh Sapta Marga, Sumpah Prajurit dan 8 Wajib TNI agar dapat senantiasa menjadi benteng yang kokoh dan perekat keutuhan Bangsa Indonesia.

Selain pesan yang disampaikan, penekanan Panglima TNI kepada para prajurit adalah senantiasa meningkatkan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa, meningkatkan soliditas dan kerjasama antar lembaga pertahanan negara, adaptif terhadap perkembangan, meningkatkan profesionalitas dan kualitas prajurit baik fisik, mental dan teknis, memperkuat hubungan TNI dengan rakyat dan menjadi penggerak dan pendukung satuan untuk menjadi yang terbaik.(Jk)

Berita Terkait

Kepala Desa, Pimpin Pemdes Sungai Jauh Laksanakan Giat Gotong royong
Rayakan Paskah Kristus,beginilah pesan Wakil Uskup Kei Besar Pastor Yopi Sorlury ‎
Kepala Desa Sungai Baung Menghimbau, Agar Masyarakat Tidak Membuang Sampah Dipinggir Jalan
Petinju cilik asal Timika siap bertanding pada ifen tinju amatir kabupaten SBB
Kamar Dagang Industri (Kadin) Provinsi Papua Barat Sambut Positif Program Koperasi Merah Putih yang Digagas Presiden Prabowo
Ketua LSM KCBI Musi Rawas Utara,Desak KPK Mengusut Tuntas Laporan Dugan Korupsi di MLM.
Wujudkan Rasa Saling Peduli, Lanal Saumlaki, Kunjungi Panti Asuhan Bakti Luhur Saumlaki
Jelang Hari Buruh Internasional 2025 FSBSI Kota Ambon Bertemu Kapolresta Pulau Ambon Dan Pulau-Pulau Lease Bahas Sejumlah Isue Perburuhan.

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 09:32

Kepala Desa, Pimpin Pemdes Sungai Jauh Laksanakan Giat Gotong royong

Sabtu, 19 April 2025 - 06:50

Rayakan Paskah Kristus,beginilah pesan Wakil Uskup Kei Besar Pastor Yopi Sorlury ‎

Jumat, 18 April 2025 - 22:10

Kepala Desa Sungai Baung Menghimbau, Agar Masyarakat Tidak Membuang Sampah Dipinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 19:38

Petinju cilik asal Timika siap bertanding pada ifen tinju amatir kabupaten SBB

Kamis, 17 April 2025 - 14:05

Wujudkan Semboyan Garda Kokoh Samudera Bagi Prajurit, Pesan Panglima TNI Disampaikan Komandan Lanal Saumlaki

Kamis, 17 April 2025 - 08:35

Kamar Dagang Industri (Kadin) Provinsi Papua Barat Sambut Positif Program Koperasi Merah Putih yang Digagas Presiden Prabowo

Kamis, 17 April 2025 - 08:29

Ketua LSM KCBI Musi Rawas Utara,Desak KPK Mengusut Tuntas Laporan Dugan Korupsi di MLM.

Rabu, 16 April 2025 - 19:51

Wujudkan Rasa Saling Peduli, Lanal Saumlaki, Kunjungi Panti Asuhan Bakti Luhur Saumlaki

Berita Terbaru